Perkenalkan Nama Saya Isna Septia Laila
Dari Kelas XI TKJ
Disini saya akan membahas tentang " Cara Konfigurasi Reservation IP DHCP DI WINDOWS Server 2012 ".
* Pengertian Reservation
Reservation adalah permintaan atau pemesanan IP Address, Jika Client menginginkan IP Address Yang diinginkan oleh Client.
* Langsung saja pada tahap pelaksana
1.) Kita masuk pada menu Tools dan masuk pada DHCP, Kemudian kita ke " Reservation " dan Kita Pilih New Reservation.
2.) Kemudian kita masuk pada tampilan berikut ini, Untuk mengirim IP DHCP yaitu: 192.168.112.101dan masukkan Mac Address Client dengan Pyshcal Address.
3.) Jika sudah selesai membuat kita Close saja, Kemudian akan muncul Reservation yang kita buat Sebelumnya.
4.) Setelah itu kita lakukan dengan perintah "ipconfi/renew" untuk mengetahui IP yang baru saja Kita buat di Reservation.
5.) Dan kita cek pada network apakah kita sudah bisa menerima IP yang dikirim oleh Reservation Ke Dhcp Client, Jika sudah maka konfigurasinya berhasil.
Cukup Sekian Dan Terima Kasih
Semoga Bermanfaat, Kurang Lebihnya Mohon Maaf.
Wassalamualaikum Wr.Wb.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar